♥ Diary Zahra ♥ ♫ © 2009 - 2012. Diberdayakan oleh Blogger.

Cara Customize Post Template Blogger

>> Sabtu, 29 Oktober 2011

Bagi blogger, yang ingin menampilkan suatu tulisan yang terus berulang atau tulisan yang selalu tampil disetiap postingan, mudah saja. 
Alternatif pertama : menggunakan teks dan ditempel ditemplate. Itu bisa saja tapi kendalanya teks tersebut akan tampil di layout dan bukan di dalam postingan. Dan sedikit kurang efisien karena tidak terbaca (karena biasanya pembaca hanya membaca yang ada dikolom postingan). 
Alternatif kedua : yaitu menggunakan Post Template yang sekarang telah disediakan oleh blogspot dan akan tampil disetiap postingan kita (kelemahannya ini tidak akan otomatis muncul di postingan kita yang sebelumnya). Caranya mudah, ikuti langkah-langkah dibawah :

Siapkan Post Template Anda:

  1. Buat posting baru Berisi tulisan yang ingin anda tampilkan, semisal "Terima kasih untuk para pembaca" atau gambar signature, atau link yang berhubungan. 
  2. Periksa sekali lagi posting anda agar terlihat persis seperti yang Anda inginkan.
  3. Klik tab Edit HTML di atas posting Anda
  4. Pilih dan Copy semua kode HTML di jendela

Buat Post Template Anda:

  1. Buka Dashboard Blogger 
  2. Klik pada Pengaturan/Setting 
  3. Klik pada Post and Comment 
  4. Anda akan menemukan bagian Post Template klik Add
  5. Paste HTML yang tadi Anda copy ke dalam kotak Pos Template dan Klik Simpan Pengaturan

Uji Post Template Anda:

  1. Beralih kembali ke tab Posting
  2. Membuat posting baru 
  3. Periksa Post Template Kata yang anda ketik di postingan anda akan otomatis nampak disetiap anda membuat postingan.
  4. Selesai menulis postingan Anda terlihat lebih cerdas dan informatif
  5. Mempublikasikan posting dan periksa semuanya terlihat seperti yang anda inginkan
Mau lihat contohnya, Klik Disini Perhatikan Tulisan Attention yang ada diakhir Postingan, itulah Post Template yanng telah zahra buat untuk Blog Zahra. Jika di blog ini perhatikan tulisan yang ada di bawah credit postingan ini.

Selamat Mencoba..^^


sr: http://heartifb.com/


Note: Trimakasih telah berkunjung di ! ♥ Blog's Tutorial ♥ ! Mari kita tingkatkan mutu Blogger Indonesia dengan menghilangkan tradisi Copy-Paste. Salam persohiban Blogger Indonesia.


Read more...

Followers

    © ♥ Diary Zahra ♥ ♫. Friends Forever Template by Emporium Digital 2009

Back to TOP